telkomsel halo

XL Axiata bicara bisnis IoT

30 Okt 2018

JAKARTA (IndoTelko) IoT menjadi satu di antara pilar penting bagi pelaku bisnis di Indonesia dalam menghadapi era industri 4.0.

Konsep IoT kita selain berkelanjutan, juga mengembangkan ekosistem dalam hal perangkat, Penyedia jasa, Platform, serta komunitas dan juga konsumen. Karena kita percaya bahwa IoT tidak bisa berdiri sendiri melainkan perlu dukungan ekosistem yang kuat. Dalam hal ini dukungan pemerintah juga harus kuat.

Saat ini XL bekerja sama dengan beberapa perusahaan terutama di sektor Agribisnis dan logistik untuk mengembangkan layanan IoT kedepan.

Saya prediksi bisnis IoT, revenue nya akan tumbuh 18 persen tiap hari, sampai 2021. Dan ada prediksi di seluruh dunia bahwa jumlah device IoT akan lebih dari 20 miliar. Artinya akan ada 3 device per orang nantinya.

Ikuti info seputar dunia telco di indonesia, di website kami indotelko.com : http://www.indotelko.com/ 

Dan Follow Social Media kami: 
Twitter : https://twitter.com/indotelko 
Instagram : https://www.instagram.com/indotelko/ 
Facebook : https://www.facebook.com/IndoTelko

Video Terkait
Data Center Service Provider of the year