JAKARTA (IndoTelko) - Penyedia jaringan dan solusi telekomunikasi, Ericsson, percaya kedatangan 5G tak bisa ditolak, apalagi di Indonesia.
4G merupakan fondasi dari 5G, dan operator Indonesia harus memastikan jaringan 4G mereka siap untuk 5G. “Kami merupakan pihak yang tepat untuk membantu operator memaksimalkan potensi 4G, membantu mereka berevolusi dari 4G ke 5G.
5G bukan hanya G. Kami percaya ini akan menciptakan nilai bagi pelanggan kami dalam bisnis broadband seluler mereka, memungkinkan mereka untuk mengelola pertumbuhan lalu lintas yang sangat tinggi, lebih efisien. Tetapi yang lebih penting, ia memiliki potensi untuk menciptakan bisnis baru dan aliran pendapatan bagi penyedia layanan berdasarkan pada contoh penggunaan seperti aplikasi industri.
Lengkapnya simak link berikut :
https://www.indotelko.com/kanal?c=id&it=ericcson-5g-bukan
Ikuti info seputar dunia telco di indonesia, di website kami indotelko.com : http://www.indotelko.com/
Dan Follow Social Media kami:
Twitter : https://twitter.com/indotelko
Instagram : https://www.instagram.com/indotelko/
Facebook : https://www.facebook.com/IndoTelko